PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL, MOTIVASI KERJA DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh Gaya Kepemimpinan Transaksional, Motivasi Kerja, dan Komitmen Organisasional terhadap Kinerja Karyawan. Objek penelitian ini adalah PT. Sampharindo Perdana. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah responden 147 orang. Alat analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Regresi Linear Berganda, dimana sebelumnya dilakukan uji Validitas, uji Realibilitas. Adapun hasil penelitiannya adalah : (1) Gaya Kepemimpinan Transaksional berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, (2) Motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja, (3) Komitmen organisasional berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kinerja karyawan
References
Bass, B. M. (2003). Predicting Unit Performance By Transformational and Transactional Leadhership. Vol. 88(2).
Burhanudin, A. K. (2020). Gaya Kepemimpinan Transaksional dan Transformasional terhadap Kinerja Karyawan Bank BRI Purworejo. Jurnal Ilmiah Manajemen.
Busro, M. (2018). Teori-Teori Manajemen Sumber Daya manusia. Jakarta: Kencana Prenadamedia Group.
Ekhsan, M. (2019). Pengaruh Motivasi dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Vol.13 No. 1.
Fajar, R. (2021). Pengaruh Komitmen Organisasional, Kepuasan Kerja dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Karyawan pada Bento Kopi Yogyakarta. Jurnal Widya Manajemen, Vol 3. No. 1, 86 - 96.
Hakim, A. (2017). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transaksional dan Motivasi terhadap Kinerja Pegawai Skripsi. Diterbitkan. Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatulah. Jakarta.
Hendrik, H. (2016). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transaksional terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada PT. Kumala Motor Sejahtera Abadi Kendari). Jurnal Manajemen, Vol. 02 No. 1.
Kasmir. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Mangkunegara, A. A. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Pancasasti, A. M. (2022, Juni). Upaya Meningkatkan Kinerja Karyawan melalui Motivasi. Technomedia Journal, Vol.7.
Rachmawati, E. M. (2022). Pengaruh Kepuasan Kerja, Achievement Motivation dan Komitmen Organisasional terhadap Kinerja Karyawan Kantor Pos Surabaya 60000. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen.
Ratnaniasi, I. (2014). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional dan Transaksional terhadap Kinerja Pegawai Bappeda Bandung. 119 -126.
Siagian, S. (2007). Manajemen Sumber Daya Manusia, edisi pertma, cetakan keempatbelasl. Jakarta: Penerbit Bumi Aksara.
Siagian, S. (2012). Teori Motivasi dan Aplikasinya Cetakan Keempat. Jakarta: Rineka Cipta.
Syarif, R. M. (2017). Komitmen Organisasional. Makassar: Nas Media Pustaka.
Tezza Ananda Dini., A. Y. (2020). Pengaruh Displin Kerja, Motivasi, Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan. Proceedinng SENDIU.
Utami, W. B. (2017). Analisa Pengaruh Motivasi Kerja terhadap Prestasi kerda Dosen pada Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi AAS. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, Vol.03 No.02.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.