PENGARUH PERTUMBUHAN PENJUALAN, LIKUIDITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK DI PERUSAHAAN PERBANKAN
Abstract
Pajak adalah sumber utama pendapatan pemerintah dan wajib dibayar oleh semua wajib pajak. Namun, perusahaan selaku wajib pajak berusaha mengurangi beban pajak untuk mendapatkan keuntungan sebesar-besarnya dengan melakukan Penghindaran Pajak. Pernyataan ini sesuai dengan teori agensi mengenai perbedaan kepentingan antara perusahaan sebagai agen dan pemerintah sebagai pemilik.
Populasi penelitian ini terdiri dari seluruh perusahaan sektor perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia sebanyak 57 perusahaan dengan 46 sampel yang diambil menggunakan teknik purposive sampling.
Hasil penelitian jurnal ini menunjukkan bahwa Pertumbuhan Penjualan berpengaruh negatif secara signifikan terhadap Penghindaran Pajak pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Likuiditas dan Leverage tidak berpengaruh signifikan terhadap Penghindaran Pajak perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Secara bersamaan, Pertumbuhan Penjualan, Likuiditas dan Leverage berpengaruh signifikan terhadap Penghindaran Pajak pada perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI).
References
Arswendy Danardhito, Hendro Widjanarko and Heru Kristanto (2023). Determinants of Tax Avoidance: Liquidity, Leverage, Activity, Profitability, Growth, and Company Value.
Ghozali, Imam. (2019). Multivariate Analysis Applications. Semarang: University. Diponegoro.
Saragih, A., & Halawa, B. B. (2022). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Tarif Pajak Efektif pada Perusahaan Manufaktur Sektor Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2015-2019. Jurnal Riset Akuntansi &Amp; Keuangan, 8(1), 8–23.
Daruwala, Z. (2023). Influence of Financial Leverage on Corporate Profitability: Does it Really Matter?. International Journal of Economics and Financial Issues.
Danardhito, Arswendy, Hendro Widjanarko, and Heru Kristanto. 2023. “Determinan Penghindaran Pajak: Likuiditas, Leverage, Aktivitas, Profitabilitas, Pertumbuhan, Dan Nilai Perusahaan.” Jurnal Pajak Indonesia (JPI) 7(1): 45–56.
Hery. (2020). Financial Report Analysis (Integrated and Comprehensive Edition).
Jakarta: Gramedia.
Irianto, M. F. (2023). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan pada perusahaan sektor barang dan konsumsi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018- 2021. JURNAL AKUNTANSI NERACA, (1). https://ejournal.amirulbangunbangsapublishing.com/index.php/JAN/article/view/5
Purwanti, D. (2021). Determinasi Kinerja Keuangan Perusahaan: Analisis Likuiditas, Leverage dan Ukuran Perusahaan. Jurnal ilmu management terapan, 2(5), 692. https://dinastirev.org/JIMT/article/view/593
Indonesia Stock Exchange. (n.d.). PT Bursa Efek Indonesia. Retrieved June 18, 2024, from https://idx.co.id/id
Ismi Norisa, Riana R Dewi, Anita Wijayanti (2022). The Influence of Profitability, Leverage, Liquidity and Sales Growth on Tax Avoidance.
Marwanto, Aris. (2019). The Guide Book of Sales. Yogyakarta: Quadrant.
Mervin Nyoriman (2022). The Effect of Liquidity and Sales Growth on Tax Avoidance in Various Consumer Goods Industry Sector Companies Listed on the Indonesia Stock Exchange for the 2014-2018 Period.
Purwanti, D. (2021). Determinasi Kinerja Keuangan Perusahaan: Analisis Likuiditas, Leverage dan Ukuran Perusahaan (Literature Review Manajemen Keuangan). Jurnal ilmu management terapan, 2(5), 692. https://dinastirev.org/JIMT/article/view/593
Nyoriman, Mervin. 2022. “Pengaruh Likuiditas Dan Sales Growth Terhadap Penghindaran Pajak.” | 17 Outline Journal of Economic Studies 1(1): 17–23.
Rahmawati Hanny Yustrianthe and Ida Yeni Fatniasih (2023). The Influence of Sales Growth, Leverage, and Profitability on Tax Avoidance.
Septiana, Aldila. (2019). Analysis of Consumer Behavior from a Creative Economy Perspective. Pamekasan: Duta Media Publishing.
Setyawan, Setu, Agustin Dwi Haryanti and Lia Candra Inata. (2022). Dimensions of Factors that Influence Tax Avoidance. Malang: Muhammadiyah University of Malang.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.