Analisis Sistem Pengendalian Intern Penerimaan Dan Pengeluaran Kas Pada PT. Sejati Inter-Trans Logistic Medan

  • Widyatul Hidayah Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Muhammad Syukri Albani Nasution Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Hendra Harmain Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Abstract

Di era globalisasi ini, perusahaan dituntut dapat mengatasi masalah-masalah yang sering timbul khususnya pada bidang pengendalian hartanya agar tidak terjadi penyelewengan yang mengakibatkan kerugian pada perusahaan tersebut. Penelitian ini berupaya mengungkap kesesuaian antara praktik yang diterapkan oleh perusahaan dengan teori kepustakaan dan berdasarkan konsep maqashid syariah. Jenis penelitian ini menggunakan metode pendekatan deskriptif kualitatif yang termasuk dalam penelitian lapangan dengan teknik pengumpulan data adalah wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada PT. Sejati Inter-Trans Logistic Medan masih ditemukan beberapa hal yang belum sesuai dengan teori kepustakaan, seperti masih adanya perangkapan tugas yang terjadi antara Bagian Kasir dengan Bagian Akuntansi, belum diterapkannya pemeriksaan mendadak terhadap pekerjaan karyawan dan juga belum adanya perputaran jabatan pada perusahaan. Berdasarkan konsep Maqashid syariah, PT. Sejati Inter-Trans Logistic Medan sudah menerapkan aturan-aturan bekerja yang telah dijelaskan dalam Al Qur’an dan hadist. Sehingga kemaslahatan dapat tercapai. Terlepas dari beberapa hal tersebut, PT. Sejati Inter-Trans Logistic Medan sudah memiliki sistem pengendalian intern penerimaan dan pengeluaran kas yang baik.

Keywords: Sistem Pengendalian Intern, Penerimaan Kas, dan Pengeluaran Kas

References

Andina, N., Nurlaila, N., & Nurwani, N. (2023). Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) Terhadap Kualitas Laporan Keuangan. Journal of Management and Bussines (JOMB), 5(1), 627–641. https://doi.org/https://doi.org/10.31539/jomb.v5i1.6484
Cahyani, F. A., & Lubis, A. W. (2023). Analisis Penerimaan Dan Pengeluaran Kas Dengan Sistem Pengendalian Internal. Jurnal Ilmiah Dan Karya Mahasiswa, 1(5), 394–405. https://doi.org/https://doi.org/10.54066/jikma.v1i5.978
Ceteri, F., Arafat, Y., & Nurmala, N. (2019). Analisis Sistem Pengendalian Intern Atas Sistem Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas pada PT. PLN (Persero) U1WS2JB Area Palembang ULP Ampera. Jurnal Media Akuntansi (Mediasi), 2(1), 1–11. https://doi.org/https://doi.org/10.31851/jmediasi.v2i1.4894
Fahmi, D., & Frasutiyo, N. D. (2024). Analysis of the internal control system for cash receipts and disbursements. Jurnal Scientia, 13(01), 967–974. https://doi.org/https://doi.org/10.58471/scientia.v13i01.2284
Farida, A. (2020). Sistem Pengendalian Internal Penerimaan Dan Pengeluaran Kas Pada Cv. Advertising Abadi. Akuntoteknologi : Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Teknologi, 12(1). https://doi.org/https://doi.org/10.31253/aktek.v12i1
Hasibuan, N. S. R., Nurbaiti, N., & Syafina, L. (2023). Analisis Efektivitas Penerapan Sistem Pengendalian Internal Pada Manajemen Sarana dan Prasarana Di MTsS Al- Abror Muara Soma. Accounting Information System, Taxes and Auditing Journal (AISTA Journal), 2(2), 79–98. https://doi.org/https://doi.org/10.30630/aista.v2i2.42
Lesmono, B., Saparuddin, S., & Nurlaila, N. (2023). Determination of public service agency financial management budget absorption with religiosity as moderation. JPPI (Jurnal Penelitian Pendidikan Indonesia), 9(3), 1339-1346.
Lubis, S. W., & Hasibuan, N. F. A. (2024). Analisis Pengendalian Intern Sistem Penerimaan Kas Pada PT. Pos Indonesia (Persero) Kantor Pos Pematangsiantar. Maisyatuna, 5(1), 82–94. https://doi.org/https://doi.org/10.53958/mt.v5i1.435
Makal, T. N., Karamoy, H., & Pangerapan, S. (2023). Analisis Sistem Pengendalian Intern Penerimaan dan Pengeluaran Kas Pada PT Probesco Disatama Manado. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 11(3), 1042–1052. https://doi.org/https://doi.org/10.35794/emba.v11i3.50431
Manoppo, R. M. (2013). Analisis sistem pengendalian intern penerimaan dan pengeluaran kas pada PT. Sinar Galesong Prima Cabang Manado. Jurnal. EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(4). https://doi.org/https://doi.org/10.35794/emba.1.4.2013.2837
Mulyadi. (2023). Sistem Akuntansi, Jakarta, Salemba Empat.
Nasution, M. F., Harmain, H., & Atika, A. (2023). Analisis Sistem Pengendalian Internal Terhadap Penjualan Kredit Pada PT. Astra International Tbk-Isuzu Cabang Medan. Ekonomi Bisnis Manajemen Dan Akuntansi (EBMA), 4(1), 1958–1975. https://doi.org/https://doi.org/10.36987/ebma.v4i1.4706
Nasution, M. S. A., & Nasution, R. H. (2020). Filsafat hukum & maqashid syariah.
Permatasari, D., Nurodin, I., & Martaseli, E. (2022). Analisis sistem pengendalian intern penerimaan dan pengeluaran kas pada PT. POU Yuen Indonesia. OPTIMA, 5(2), 11–19. https://doi.org/https://doi.org/10.33366/optima.v5i2.3238
Pratiwi, N. P. A. A. (2022). Analisis Sistem Pengendalian Intern Terhadap Penerimaan dan Pengeluaran Kas Pada PT. Karya Manajemen Solusindo. Hita Akuntansi Dan Keuangan, 3(4), 141–149. https://doi.org/https://doi.org/10.32795/hak.v3i4.3451
Prenada Media.
Qara Nadira. (2015). Analisis Sistem Pengendalian Intern Penerimaan Dan Pengeluaran Kas Pada Perum Bulog Drive Sumut.
Rahman, A. (2020). ANALISIS EFEKTIVITAS SISTEM PENGENDALIAN INTERN PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS PADAPT. TRI KARYA CEMERLANG CABANG MEDAN (Doctoral dissertation, UMN AL-WASHLIYAH 25 AKT 2020).
Rochmah, S., & Kustiningsih, N. (2021). ANALISIS PENGENDALIAN INTERN PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KAS DALAM MENINGKATKAN KUALITAS CASHFLOWS (STUDY KASUS PADA PT SMART LIVING). Accounting and Management Journal, 5(2), 29–35. https://doi.org/https://doi.org/10.33086/amj.v5i2.2168
Saragih, V. F. R. (2018). Analisis sistem pengendalian intern penerimaan dan pengeluaran kas pada PT. Asuransi Bringin Sejahtera Artamakmur cabang Medan (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Sumatea Utara Medan).
SITORUS, A. P., & SAPARUDDIN SIREGAR, N. U. R. L. A. I. L. A. (2023). MANAGEMENT OF ENVIRONMENTAL, SOCIAL AND GOVERNANCE (ESG) TO FULFILL STAKEHOLDER EXPECTATIONS IN COMPLIANCE WITH EXISTING LAWS AND REGULATIONS. Russian Law Journal, 11(6).
Sitorus, A. P., & Siregar, S. (2023). ESG Disclosure Model and Financial Performance: ThThe Mediating Role of Leader Exemplarity in Sustainable Organizations. Riset Akuntansi dan Keuangan Indonesia, 8(3), 357-374. https://doi.org/10.23917/reaksi.v8i3.2932
Sopian, D., & Suwartika, W. (2019). Pengaruh Sistem Informasi Akuntansi Dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Kinerja Karyawan. JSMA (Jurnal Sains Manajemen Dan Akuntansi), 11(2), 40–53. https://doi.org/https://doi.org/10.37151/jsma.v11i2.5
Wahyu Irmadayanti. (2017). Analisis Sistem Pengeluaran Kas Pada PT. Socia Mas Medan, (Skripsi S1, Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara.
Wahyuni, I., Nasution, Y. S. J., & Syafina, L. (2023). Analisis Pengendalian Internal dalam Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Penerimaan dan Pengeluaran Kas Studi Kasus PT. Pelabuhan Indonesia Cabang Belawan. Jurnal Kendali Akuntansi, 1(4), 370–377. https://doi.org/https://doi.org/10.59581/jka-widyakarya.v1i4.1370
Wifriya, M., & Sanjaya, S. (2020). Analisis sistem pengendalian intern pengeluaran kas PT. tigaraksa satria tbk cabang Medan. Literasi Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 2(1), 104–119.
     Plum Analytic Metrics

Published
2024-07-16
How to Cite
Hidayah, W., Nasution, M. S. A., & Harmain, H. (2024). Analisis Sistem Pengendalian Intern Penerimaan Dan Pengeluaran Kas Pada PT. Sejati Inter-Trans Logistic Medan. Jesya (Jurnal Ekonomi Dan Ekonomi Syariah), 7(2), 1823-1835. https://doi.org/https://doi.org/10.36778/jesya.v7i2.1720

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.